
SURYA KEPRI.COM, BATAM – Gempa Bumi M 4,9 mengguncang Banten, Jawa Barat, pukul 21.25 WIB, Minggu (28/7/2019). Tidak berpotensi tsunami.
Guncangan terasa di Pelabuhan Ratu, Sukabumi, Tangerang, Lembang, Krawang, hingga Jakarta dan wilayah sekitar. Tidak ada korban jiwa maupun kerusakan akibat gempa ini.
BACA JUGA: Gunung Tangkuban Perahu Erupsi
Kepala Pusat Gempabumi dan Tsunami BMKG, Rahmat Triyono, di situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menjelaskan, hingga pukul 22.01 WIB, Hasil monitoring BMKG belum menunjukkan adanya aktivitas gempabumi susulan (aftershock).
Analisis BMKG…