

TANJUNGPINANG, SURYAKEPRI.COM – Danlanud Raja Haji Fisabilillah Kolonel Pnb Andi Wijanarko melepas Kapten (Purn) Mahasiswa Sriwijaya yang telah memasuki masa pensiun.
Baca: Ramalan Zodiak 12 September 2019, Ada yang Mengganggu Libra Hari Ini
Acara pelepasan ini Perwira ini dilaksanakan dengan apel khusus purna tugas di Lapangan Upacara Mako Lanud RHF Tanjungpinang, Rabu (11/9/2019).
Pelepasan purna tugas personel Perwira Lanud RHF setelah memasuki masa pensiun per 1 September 2019 bersama para Kepala Dinas dan seluruh jajaran Lanud RHF.