Friday, March 29, 2024
HomeLainnyaInternasionalArab Saudi Batalkan Umrah Selama 1 Tahun

Arab Saudi Batalkan Umrah Selama 1 Tahun

spot_img

SURYAKEPRI.COM – Pemerintah Arab Saudi memutuskan untuk menunda semua kegiatan umrah sepanjang tahun 2020.

Hal tersebut menyusul perkembangan epidemivirus corona (COVID-19) yang mulai bermunculan di berbagai negara.

“Penundaan ini bersifat temporer, berlaku untuk penduduk di Arab Saudi ataupun mereka yang datang berkunjung,” ujar pemerintah Arab Saudi sebagaimana dikutip dari Channel News Asia, Kamis (5/3/2020).

Sebelumnya, pemerintah Arab Saudi juga sudah mengindikasikan penundaan ibadah haji tahun ini.

Jika hal itu terjadi, di mana ibadah haji dan umrah sama-sama ditunda, otomatis Arab Saudi tidak akan memiliki pendapatan dari sisi tersebut selama setahun ke depan.

Di sisi lain, penundaan ibadah haji dan umrah di tengah epidemi virus Corona adalah langkah yang bisa dipahami.

Baca Juga: Bagus Kahfi Salah Mendarat hingga Ligamen Bergeser, Evan Dimas Cs Beri Ucapan Simpati

Baca Juga: PT Garuda Pastikan Tiket Calon Jemaah Umrah Tak Hangus

BERITA TERKAIT
spot_img
spot_img
spot_img

POPULER