
Want create site? With Free visual composer you can do it easy.
SURYAKEPRI.COM – Aparat kepolisian Polres Tuban, Jawa Timur, saat ini sedang melakukan penyelidikan atas robohnya Patung Kong Co Kwan Sing Tee Koen berukuran raksasa di Klenteng Kwan Sing Bio pada Kamis (16/4/2020) pukul 10.00 WIB.
Pasca-kejadian tersebut, polisi pun memasang garis polisi di sekitar patung.
“Kita masih lidik, kita pasang garis polisi di lokasi,” kata Kapolres Tubun AKBP Ruruh Wicaksono.
Dari keterangan pengurus kelenteng, kata Ruruh, robohnya patung tersebut bisa disebabkan angin dan cuaca panas hujan, sehingga mataerial patung rontok.
“Kalau keterangan pengurus kelenteng bisa jadi disebabkan angin dan cuaca panas hujan.
Tetapi masih kita lidik, tidak ada korban jiwa,” ujarnya seperti dilansir dari Kompas.com.
- baca juga: Pemko Batam Mulai Memetakan Pendistribusian Paket Sembako, Konsep Pembagian Sesuai Protokol Kesehatan
- baca juga: RAMALAN ZODIAK CINTA BESOK, Minggu 19 April 2020, Taurus Berada Dalam Suasana Hati yang Ringan
- baca juga: Trump Ribut, Kontroversi Virus Corona dari Laboratorium Wuhan Kembali Memanas
Did you find apk for android? You can find new Free Android Games and apps.